Thursday, January 4, 2024

Rekomendasi Harian Indeks Nikkei 5 Januari 2024


 

PT Rifan Financindo Berjangka - Untuk rekomendasi harian indeks Nikkei 5 Januari 2024, lebih dulu melihat penutupan indeks  sebelumnya yang ditutup turun 0,5% pada posisi 33,288.29.

Demikian untuk indeks Nikkei berjangka bulan Maret 2024  anjlok 0,66% pada posisi 33230, namun untuk indeks Topix naik 0,52% menjadi 2,378.

Nikkei terpukul kondisi bencana gempa besar di Jepang  dan ketidakpastian seputar kebijakan suku bunga Federal Reserve AS.

Dari laporan ekonomi juga membebani yaitu rilis data  PMI manufaktur Jepang  alami kontraksi  terbesar sejak bulan Februari 2023 di tengah penurunan produksi dan pesanan baru.

Sebagai penggerak pasar hari ini, Wall Street berakhir mixed dengan hanya Dow Jones yang menguat setelah laporan ADP dan klaim pengangguran yang positif.

Namun harga minyak WTI turun di bawah $72 per barel karena EIA laporkan pasokan minyak AS menurun dan semakin meningkatnya ketegangan di Timur Tengah..

Secara teknikal menurut analyst Vibiz Research Center indeks Nikkei berjangka hari ini menguat.

Awal sesi dapat naik ke posisi 33420 dan jika tembus dapat mendaki ke R1 hingga R2.

Namun jika kemudian berbalik arah, akan turun ke posisi 33790 dan jika tembus meluncur ke posisi  S1 hingga S2. PT Rifan Financindo Berjangka.

R3R2R1PivotS1S2S3
34460339903361033140327603229031910
Buy Avg33540Sell Avg32720
Sumber : Vibiznews

No comments:

Post a Comment